
Tangerang kota, postbanten
Pemerintah Kota Tangerang melalui Dinas Pendidikan Kota Tangerang Banten akan kembali melaksanakan Pembelajaran Tatap Muka (PTM) pada 7 Maret 2022 dengan kapasitas 50 persen, Jumat (04/03)
Kini orang orang tua mulai gembira kembali, sekolah sudah di mulai di bukan sekitar 50% tatap muka,sehingga anak murid bisa kembali belajar sama gurunnya,dan akan mengurangi main hanphone, dikutip antara
“kami bahagia mendengarnya, pemerintah kota tangerang kembali di buka, walaupun tidak 100%, 50% juga tidak apa-apa ini akan mengurang kouta anak kami belajar dari hanphone”, katanya Ny. Nur Alisa orang tua murid karawaci
Kepala Dinas Pendidikan Kota Tangerang Jamaluddin di Tangerang Jumat mengatakan PTM dapat dimulai kembali setelah adanya rekomendasi dari Walikota Tangerang, Dinas Kesehatan dan lembaga lainnya.
“PTM ini tetap dilaksanakan secara terbatas untuk tingkat SD dan SMP yakni hanya 50 persen saja. Hanya diikuti kelas 6 SD dan 9 SMP, baik untuk sekolah negeri maupun swasta,” katanya.
Terkait kesiapan, Jamaluddin menuturkan jika dinas pendidikan telah melakukan pemeriksaan ke seluruh sekolah dalam memastikan penerapan protokol kesehatan dijalankan.
“Sejak tiga hari lalu sudah dilakukan pemeriksaan oleh tim yang disiapkan dinas pendidikan dalam mengecek perihal kebersihan, sarana penunjang lainnya,” kata dia.
Henry/netty/postb
Related Posts
Warga datang ke lapangan terlihat merah semua, dan diduga lautan merah.
Otak-atik dukungan parpol terhadap Capres belakangan jadi dinamika dan manuver politik bagi kubu Anies Baswedan, Ganjar Pranowo, dan Prabowo Subianto.
Apel Terakhir Bupati Zaki Berlangsung Khidmat dan Penuh Haru.
Bupati Tangerang Percepat Resmikan Proyek Sebelum Jabatan Berakhir.
Melalui pemandangan umum fraksi-fraksi DPRD yang diantaranya adalah mengenai urusan pemerintahan wajib yang berkaitan dengan pelayanan dasar.
No Responses